Sobat. Siapa yang hari ini sudah melihat data penurunan nilai tukan Rupiah terhadap mata uang asing (dolar) ? Jika belum, silakan perhatikan gambar di bawah ini:
Jika kita mau melihat dengan seksama, nilai tukar mata uang kita (Rp) sudah mencapai Rp.14.035,00- terhadap dolar Amerika setiap satu dolar. Wow banget kan?
Namun demikian, karena saya bukan seorang "Ekonom" ya karena kuliahnya Fisika, tentu tidak terlalu faham terhadap hal demikian. Ada satu hal yang ingin Ane sampaikan seperti judul topik pagi ini.
Adakah pengaruh kenaikan nilai tukar Rupiah terhadap pendapatan para blogger?
Jika kita runut dengan teliti, salah satu aspek penting dalan dunia bisnis online yang tentu bersesuaan dengan nilai pendapatan, dan jika mau dikaitkan dengan perubahan nilai valuta asing, pasti akan memberikan dampak.
Sebut saja ngeblog dengan sumber pendapatan utama dari Google Adsence. Siapa sih yang tidak tahu program Google ini?
Sobat. Google Adsence merupakan sebuah program "bergengsi" Google dengan jumlah komisi terhadap seseorang yang dipercaya Google sebagai pihak yang bertugas sebagai publisher dengan komisi berupa "dolar".
Jika demikian, maka sudah pasti pendapatan para blogger akan terkena dampak. Dampak yang seperti apa?
So, mari kita berfikir sejenak.
Lalu bagaimana dengan para blogger yang berbasis luar negeri alias ber languege English?
Jika dilihat dari Dolar secara langsng, maka pendapatannya akan "stagnan" seperti biasa. Namun hal itu tidak menjadi masalah. Sobat blogger bisa menerapkan cara sederhana agar pendapatannya bisa mengalami kenaikan serius, yakni:
Jika dibandingkan besar yang mana antaa blogger Indo dengan yang berbasis English
Jika pertanyaannya demikian, maka saya tidak bisa menjawabnya. Karena parameter pendapatan juga dipengaruhi oleh tingkat pendapatan normal setiap bulannya, yang terkait dengan banyaknya jumlah cklik dan pengunjung.
Kesimpulan
Setiap kenaikan kurs Dolar terhadap Rupiah, pasti akan memberikan dampak yang luar biasa terhadap segala sendi kehidupan kita. Disadari atau tidak, dua hal berbeda akan mengiringi "nuansa hati" para blogger.
Di satu sisi, hati akan merasa senang dengan hal itu karena pasti dari sisi pendapatan akan mengalami kenaikan. Namun di sisi lain, hal itu juga berpengaruh terhadap kenaikan harga barang kebutuhan kita. Selain itu, sikap kesadaran terhadap sesama yang masih kekurangan menjadi sisi "buruk" kehidupan kita. Karena belum semua saudara-saudara kita mampu dan layak dalam memenuhi kebutuhan hidup kesehariannya.
Maka, sudah wajar niat hati kita harus memilih salah satu sisi tersebut. Dan semuanya, kita kembalikan pada perasaan dan Nasionalisme rekan-rekan blogger semua.
Demikian ulasan tentang Dampak Melemahnya Rupiah Terhadap Pendapatan para Blogger.
Semoga bermanfaat, salam (http://forumblogindo.blogspot.com).
Sumber: www.seputarforex.com/data/kurs_dollar_rupiah/ac |
Namun demikian, karena saya bukan seorang "Ekonom" ya karena kuliahnya Fisika, tentu tidak terlalu faham terhadap hal demikian. Ada satu hal yang ingin Ane sampaikan seperti judul topik pagi ini.
Adakah pengaruh kenaikan nilai tukar Rupiah terhadap pendapatan para blogger?
Jika kita runut dengan teliti, salah satu aspek penting dalan dunia bisnis online yang tentu bersesuaan dengan nilai pendapatan, dan jika mau dikaitkan dengan perubahan nilai valuta asing, pasti akan memberikan dampak.
Sebut saja ngeblog dengan sumber pendapatan utama dari Google Adsence. Siapa sih yang tidak tahu program Google ini?
Sobat. Google Adsence merupakan sebuah program "bergengsi" Google dengan jumlah komisi terhadap seseorang yang dipercaya Google sebagai pihak yang bertugas sebagai publisher dengan komisi berupa "dolar".
Jika demikian, maka sudah pasti pendapatan para blogger akan terkena dampak. Dampak yang seperti apa?
So, mari kita berfikir sejenak.
Ada satu hal yang pasti dari fenomena fakta ini. Pendapatan para blogger yang berbasis di Indonesia (ber language Indo), tentu pendapatannya akan jauh lebih kecil dibangingkan dengan yang berbasis luar Indonesia (ber language English), dan itu sudah kita fahami dan sepakati sejak dulu.Namun demikian, tetap saja para blogger Indonesia akan menadapatkan pendapatan yang lebih tinggi dari sebelumnya dengan adanya kenaikan nilai tukar dolar terhadap Rupiah.
Lalu bagaimana dengan para blogger yang berbasis luar negeri alias ber languege English?
Jika dilihat dari Dolar secara langsng, maka pendapatannya akan "stagnan" seperti biasa. Namun hal itu tidak menjadi masalah. Sobat blogger bisa menerapkan cara sederhana agar pendapatannya bisa mengalami kenaikan serius, yakni:
Tukarkanlah semua pendapatan rekan-rekan yang bermula dari kurs Dolar denga kurs mata uang Rupiah.Dengan begitu, para blogger akan mendapatkan jumlah pendapatan yang lebih besar.
Jika dibandingkan besar yang mana antaa blogger Indo dengan yang berbasis English
Jika pertanyaannya demikian, maka saya tidak bisa menjawabnya. Karena parameter pendapatan juga dipengaruhi oleh tingkat pendapatan normal setiap bulannya, yang terkait dengan banyaknya jumlah cklik dan pengunjung.
Kesimpulan
Setiap kenaikan kurs Dolar terhadap Rupiah, pasti akan memberikan dampak yang luar biasa terhadap segala sendi kehidupan kita. Disadari atau tidak, dua hal berbeda akan mengiringi "nuansa hati" para blogger.
Di satu sisi, hati akan merasa senang dengan hal itu karena pasti dari sisi pendapatan akan mengalami kenaikan. Namun di sisi lain, hal itu juga berpengaruh terhadap kenaikan harga barang kebutuhan kita. Selain itu, sikap kesadaran terhadap sesama yang masih kekurangan menjadi sisi "buruk" kehidupan kita. Karena belum semua saudara-saudara kita mampu dan layak dalam memenuhi kebutuhan hidup kesehariannya.
Maka, sudah wajar niat hati kita harus memilih salah satu sisi tersebut. Dan semuanya, kita kembalikan pada perasaan dan Nasionalisme rekan-rekan blogger semua.
Demikian ulasan tentang Dampak Melemahnya Rupiah Terhadap Pendapatan para Blogger.
Semoga bermanfaat, salam (http://forumblogindo.blogspot.com).
Info yg bermanfaat
ReplyDeleteterimakasih mas..semoga kita bisa lebih membuka mata dan bekaca dari setiap fenomena di negeri ini untuk menjadi lebih maju
Deletenice info..thankx pak
ReplyDelete